Pimpinan Ponpes: Bukannya Dudung yang jadi Terlapor Malah Habib Bahar bin Smith yang jadi Tersangka
"Contoh kasus; Jenderal Dudung dengan leluasa mengatakan bahwa Tuhan kita bukan orang Arab, kalimat tersebut bermuatan unsur penodaan dan penistaan terhadap Tuhan yang disamakan dengan Makhluk.
Ia heran kenapa ketika memberikan pencerahan dan berkata benar, justru Bahar Smith lah yang terjerat pidana.
"Ceramah Habib Bahar bin Smith yang menjadi bagian kritikan tersebut berbalik 180 derajat bukannya KSAD yang jadi terlapor malah Habib Bahar bin Smith yang jadi tersangka,"
Ia justru mempertanyakan motif di balik penangkapan Bahar Smith, apakah ada yang berkepentingan diuntungkan atas peristiwa itu?
"Jika ada siapa yang diuntungkan dengan peristiwa tersebut? HBS sangat mencintai NKRI dan TNI, jadi sangat mustahil jika HBS akan berbenturan dengan TNI. Dimana adanya kewarasan dan keadilan saat ini?," tutupnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Ferry Hidayat
Tag Terkait: