Usai Tragedi Kanjuruhan, Stadion Klub Sepakbola Indonesia Jadi Sorotan: Jokowi Ingin...
"Kita sadari bahwa selama ini masih menjadi kekurangan kita, dari standarnya dari Kementerian Kesehatan akan segera (diperbaiki)," katanya.
Baca Juga: Lewat Kemenpora, Aice Dukung Kolaborasi Guna Cetak Juara
Lebih lanjut, Zainudin juga meminta Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) mensosialisasikan hal tersebut pada seluruh penyelenggara pertandingan. Dia menegaskan bahwa mesti adanya persyaratan minimum penanganan kesehatan sebelum melakukan pertandingan sepakbola.
Baca Juga: Survei Indikator: Publik Menilai Keamanan dan Penegakan Hukum Era Jokowi Sangat Baik
"Sehingga begitu ada insiden penanganannya langsung bisa di tempat dengan apa yang sudah tersedia," tegasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Andi Hidayat
Editor: Aldi Ginastiar