Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Relawan Jokowi Beri Syarat Bagi Presiden Terpilih 2024: Harus Bisa Lanjutkan Legacy Pak Jokowi!

Relawan Jokowi Beri Syarat Bagi Presiden Terpilih 2024: Harus Bisa Lanjutkan Legacy Pak Jokowi! Presiden Joko Widodo memberikan sambutan pada penutupan ASEAN Para Games 2022 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (6/8/2022). | Kredit Foto: Antara/Mohammad Ayudha

Taki menilai, penerus kepemimpinan Jokowi memerlukan sosok pekerja keras dan punya kreativitas ketika menjalankan tugasnya sebagai pemimpin.

Baca Juga: Akbar Tandjung Sebut Dukung Anies dalam Pilpres 2024, Pengamat: Ini Bisa Goyahkan KIB

Saat disinggung siapa sosok pemimpin yang cocok menggantikan Jokowi dalam Pilpres 2024 nanti, Taki enggan menyebutkan nama. Namun, kata Taki, saat waktunya tiba, relawan Jokowi pasti akan menyatakan dukungan kepada salah satu calon.

"Di beberapa survei namanya selalu ada di atas. Tapi, kami taat dan patuh pada komando Jokowi, ojo kesusu. Tinggal waktunya saja relawan Jokowi akan mengarahkan dukungannya," ucapnya.

Untuk diketahui, diskusi publik Relawan Jokowi menghadirkan dua pembicara yaitu, Aktivis Perempuan Prof Siti Musdah Mulia dan Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah Sunanto.

Musdah menilai, ada lima kriteria yang bisa menjadi sosok ideal pemimpin selanjutnya bagi Indonesia.

Baca Juga: Pindah Haluan, PAN Buka Peluang Pinang Ridwan Kamil di Pilpres 2024

Pertama, kata Musdah, figur pemimpin kedepan harus berani melawan oligarki. Berani melawan segala bentuk penyelewengan. 

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Sabrina Mulia Rhamadanty

Bagikan Artikel: