Ruhut Sentil Anies yang Ngaku Diundang dalam Acara G20: Kapan Ga Benar Berhenti Berdusta?
Anies pun membeberkan tiga prinsip yang selalu dipegang saat era kepemimpinannya. Mulai dari mengubah tradisi Car Oriented Development (COD) menjadi Transit Oriented Development (TOD), Kolaborasi, hingga pengambilan kebijakan berbasis data dan ilmu pengetahuan.
"Pencapaian luar biasa ini dimungkinkan berkat 3 prinsip yang selalu kita pegang. Pertama, selesaikan dari akar masalahnya mengubah kota yang tadinya car oriented development menjadi Transit Oriented Development," kata Anies Baswedan.
Kedua, kolaborasi adalah kunci. Berkolaborasi dengan berbagai organisasi, pemangku kepentingan, dan mengajak warga kota terlibat juga. Ketiga, Evidence-based policy. Pengambilan kebijakan harus selalu berdasarkan pada data dan ilmu pengetahuan.
"Meminta masukan dari para ahlinya, termasuk belajar dari kota negara lain di dunia yang juga menghadapi masalah serupa," tandasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Puri Mei Setyaningrum
Tag Terkait: