Masyarakat Dianggap Sudah Overdosis Agama, Megawati dan Ucapannya Soal Ibu-ibu Pengajian Hanya ‘Teguran’ Semata

“Saya melihat pernyataan Ibu Mega ini memang cukup pedas namun penting buat kita semua kita tahu bahwa kehidupan keagamaan kita bagi sebagian kalangan sudah bisa dilihat pada level overdosis agama,” katanya.
“Semua hal dianggap dan dikaitkan dengan masalah agama, karena itu kita perlu orang yang mengingatkan masalah ini agar kehidupan kita seimbang,” jelasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Sabrina Mulia Rhamadanty
Editor: Sabrina Mulia Rhamadanty
Tag Terkait:
Advertisement