Kontribusi subsektor perikanan pada PDB Nasional di periode itu menjadi tertinggi kedua dari lima sub sektor lainnya. Subsektor perikanan berada di atas subsektor tanaman pangan, peternakan, dan tanaman holtikultura.
“Nilai ini adalah kontribusi bagaimana KKP menggerakkan sektor kelautan dan perikanan mulai dari tangkap, budidaya, dan pengolahan hasil perikanan. Ekspor perikanan tentunya juga memberi pengaruh,” pungkasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Editor: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Tag Terkait:
Advertisement