Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Agus Usul Agar Jokowi Dukung RUU Redenominasi Rupiah

Agus Usul Agar Jokowi Dukung RUU Redenominasi Rupiah Gubernur bi saat menunjukan uang rupiah baru | Kredit Foto: Annisa Nurfitriyani
Warta Ekonomi, Jakarta -

Gubernur Bank Indonesia (BI), Agus?Martowardojo?mengusulkan kepada Presiden Republik Indonesia?Joko Widodo (Jokowi) untuk?mendukung Rencana Undang-Undang (RUU) Redenominasi rupiah.?

"Kami juga usulkan kepada bapak presiden, mohon untuk mendukung penyelesaian UU Redenominasi rupiah," ujarnya di Jakarta, Senin (19/12/2016).?
Agus mengungungkapkan,?dengan UU redominasi,?akan dilakukan penyederhanaan jumlah digit pada Redenominasi pecahan rupiah sehingga lebih sederhana dan efisien, serta diikuti penyesuaian harga barang jasa.?
"Penyerderhanaan pecahan rupiah agar lebih sederhana dan efisien. Dan?tidak akan kurangi daya beli masyarakat," ungkapnya.?
Menurutnya, Redenominasi bukanlah standar tinggi karena akan melalui masa transisi minimum 8 tahun sejak UU berlaku. "Kami akan berkoordinasi dengan Menteri Keuangan untuk penyelesaian RUU tersebut," ujarnya.
Ia menuturkan tersebut bertujuan untuk menyesuaikan harga beli batang atau jasa di masyarakat.?
Dimana, Redenominasi adalah?penyederhanaan nilai mata?menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.?Dalam rangka menciptakan sistem pembayaran yang efisien, cepat, aman, dan handal.

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Annisa Nurfitri
Editor: Vicky Fadil

Advertisement

Bagikan Artikel: