Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Survei Jokowi Anjlok, Akhirnya PSI Bersuara

Survei Jokowi Anjlok, Akhirnya PSI Bersuara Kredit Foto: Antara/Saiful Bahri
Warta Ekonomi, Jakarta -

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Raja Juli Antoni enggan berkomentar banyak terkait pernyataan pengamat yang menilai hasil Litbang Kompas yang menunjukkan penurunan elektabilitas Joko Widodo-Ma'ruf Amin dikarenakan kelakuan petinggi PSI. 

Menurutnya, para pengamat hanya melihat sisi buruk partainya. "Saya nggak tanggapi ini, biarin ajalah pengamat kan mengamati, yang bagus kan nggak diamati ama dia," katanya kepada wartawan, Jumat (22/3/2019).

Baca Juga: Waduh, Golkar 'Serang' PSI

Sebelumnya, dalam hasil survei Litbang Kompas, elektabilitas Jokowi-Ma'ruf berada di angka 49,2%, sedangkan Prabowo-Sandiaga 37,4%, dan 13,4 persen responden menyatakan rahasia.

Baca Juga: Wajarlah PSI Tak Lolos ke Senayan, Soalnya...

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Vicky Fadil

Bagikan Artikel: