Corona Makin Ganas, Mas Menteri Pariwisata Gak Larang Turis China ke Indonesia?
Lebih lanjut, ia menekankan dunia pariwisata Indonesia tidak hanya bergantung pada kunjungan wisatawan China. Menurutnya, masih banyak wisawatan dari negara-negara lain yang berminat ke Indonesia.
"Banyak potensi lain, terutama yang jarak jauh seperti Amerika, Eropa. Pariwisata itu mencari potensi dari negara lain. Pariwisata kita enggak boleh bergantung ke satu negara, itu strategi kita, juga wisatawan yang berkualitas," tukasnya.
Sekedar informasi, jumlah kasus infeksi virus corona tipe baru atua 2019-nCov tembus 2.798 orang secara global per 27 Januari 2020. Ini berdasarkan data Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO).
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil
Tag Terkait: