Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Pendapatan Apple Lampaui Prediksi, Penjualan Aksesoris Naik Drastis

Pendapatan Apple Lampaui Prediksi, Penjualan Aksesoris Naik Drastis Ilustrasi Apple. | Kredit Foto: FOTO/ Ist

Bahkan dengan pendapatan yang kuat, Apple tidak dapat mengimbangi permintaan dari Apple Watch Series 3. Dilansir dari Reuters, Tim Cook bahkan mengatakan bahwa Apple masih kekurangan untuk mencapai permintaan penuh untuk AirPods.

Proyeksi Apple untuk kuartal berikutnya (ekspektasi pendapatan perusahaan) adalah antara US$63 miliar dan US$67 miliar. Alasan Apple untuk perkiraan yang lebih rendah adalah wabah coronavirus, sangat menghambat manufaktur di mana Apple memiliki pemasok di Wuhan, asal wabah.

Analis memperkirakan 2020 menjadi tahun yang lebih kuat untuk iPhone, yang dikabarkan akan datang dengan dukungan untuk 5G.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Bernadinus Adi Pramudita
Editor: Rosmayanti

Tag Terkait:

Bagikan Artikel: