- Home
- /
- EkBis
- /
- Agribisnis
Anak Sinar Mas Rangkul Koperasi & BRI, Harapan Baru bagi Petani Sawit Sumsel
"BRI turut mendukung program pemerintah dalam PSR dan berperan sebagai mitra perbankan untuk menyalurkan fasilitas kredit ke petani, baik swadaya maupun plasma. Diharapkan, pembiayaan tersebut dapat meningkatkan produktivitas kebun kelapa sawit dan turut memberdayakan masyarakat dalam sektor produktif," tambah Budhi.
Petani swadaya memiliki peranan yang penting dalam industri sawit Indonesia. Namun, kondisi tanaman yang sudah kurang terawat sehingga hasil produksi TBS ? 15 ton per hektar perlu diremajakan untuk meningkatkan produksi dan kesejahteraan petani.
Siti Marfuah, Ketua Koperasi Al faiz Mandiri, mengungkapkan, "Sinar Mas Agribusiness and Food juga membantu mengelola kebun sawit melalui penyediaan bibit unggul bersertifikat dan pupuk, pendampingan teknik agronomi yang berkelanjutan, serta sertifikasi ISPO dan RSPO."
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Rosmayanti
Tag Terkait: