Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Laba Bisnis Wakaf Produktif Tembus Rp1,8 Miliar saat Pandemi, Kok Bisa?

Laba Bisnis Wakaf Produktif Tembus Rp1,8 Miliar saat Pandemi, Kok Bisa? Kredit Foto: Rahmat Saepulloh

Program tersebut di antaranya, membiayai operasional Rumah Bersalin Cuma-Cuma (Rumah persalinan gratis bagi ibu dhuafa), Kuttab Al-Fatih (sekolah islam gratis untuk semua kalangan), dan program sosial lainnya.

Bahkan, dana yang terhimpun dari sinergi wakaf masyarakat ini juga memberdayakan UMKM dan menambah penyerapan tenaga kerja. “Para karyawan di bisnis berbasis wakaf ini diberdayakan dan dihidupi dari dana wakaf produktif ini,” katanya.

Sampai saat ini, lanjut Asep sudah sekitar 50 orang karyawan yang diberdayakan. Semoga kedepannya bisa semakin luas manfaat yang ditebar dari wakaf produktif.

"Keberadaan wakaf ini Insya Allah menjadi kebaikan yang terus mengalir bagi masyarakat yang berwakaf. Karena dananya terus bergulir dan menjadi maslahat bagi sesama." pungkasnya.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Rahmat Saepulloh
Editor: Vicky Fadil

Bagikan Artikel: