Ini Deretan Software Akuntansi di Tanah Air yang Berbasis Cloud untuk UMKM, Tanpa Instal...
Software akuntansi di Indonesia sudah sangat lazim digunakan sebagai pengganti pembukuan secara manual.
Namun, seiring perkembangan teknologi, dengan teknologi berbasis cloud kini software tersebut dapat diakses langsung melalui web browser, tanpa perlu memasangnya terlebih dahulu di komputer Anda. Baca Juga: HRIS Maksimalkan Teknologi Cloud Permudah Hybrid Working
Software Akuntansi merupakan piranti lunak untuk berbagai keperluan akuntansi. Di dalamnya meliputi pekerjaan pencatatan, analisis, hingga laporan keuangan.
Pada dasarnya, setiap pengembang pasti punya fitur unggulan tersendiri yang mereka kedepankan. Namun saat ini software berbasis cloud adalah yang paling populer karena lebih praktis. Baca Juga: Red Hat Rilis Tiga Layanan Managed Cloud Baru
Berikut ini 5 rekomendasi software akuntansi di Indonesia yang paling banyak penggunanya, seperti dirangkum, Jumat (4/6/2021). Baca Juga: Kenalin Nih! NOBI, Aplikasi Aset Kripto yang Bikin Untung dan Minim Risiko
1. Jurnal
Jika Anda bertanya software akuntansi berbasis cloud terbaik untuk berbagai skala bisnis, Jurnal adalah jawabannya.
Work from home tidak lagi menjadi masalah. Dengan Jurnal, pengelolaan akuntansi bisnis Anda akan jauh lebih praktis dan efisien.
Bukan cuma itu, tetapi Jurnal juga menawarkan integrasi yang sangat lengkap. Sistem POS, payroll, perpajakan, bank, dll semuanya terhubung dalam satu dasbor.
Sebagai pionir software akuntansi berbasis cloud di Indonesia, Anda tak perlu ragu memilih Jurnal.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil
Tag Terkait: