Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

DPR Jepang Angkat Suara buat Percepat Pemulihan Myanmar Sebelum...

DPR Jepang Angkat Suara buat Percepat Pemulihan Myanmar Sebelum... Kredit Foto: Getty Images/Hkun Lat
Warta Ekonomi, Tokyo -

Parlemen Jepang pada Selasa mendesak pemulihan kekuasaan pemerintahan sipil di Myanmar yang digulingkan militer pada Februari. Menurut Kyodo News, majelis rendah parlemen, atau Diet, mengutuk kudeta oleh militer Myanmar (Tatmadaw).

Dalam resolusi yang diadopsi pada Selasa, anggota parlemen Jepang menggambarkan kudeta militer sebagai “tindakan pencegahan upaya dan harapan untuk demokrasi".

Anggota parlemen mendesak pemerintah Jepang untuk memanfaatkan semua sumber daya diplomatik untuk mewujudkan pemulihan demokrasi di Myanmar.

Baca Juga: Berulah Lagi, tapi Kelakuan Junta Myanmar Kali Ini Bikin Menlu-menlu ASEAN Kecewa Berat

Menurut Asosiasi Bantuan untuk Tahanan Politik, sedikitnya 857 orang tewas selama demonstrasi anti-kudeta, sementara 4.677 orang lainnya ditahan.

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Muhammad Syahrianto

Bagikan Artikel: