Punya Posisi Strategis, Menkominfo: Presidensi G20 Perkuat Agenda Transformasi Digital
Sementara secara virtual hadir Staf Ahli Bidang Konektivitas, Pengembangan Jasa, dan Sumber Daya AlamĀ Kemenko Bidang Perekonomian, Edi Prio Pambudi; Duta Besar Indonesia untuk PBB, H.E. Dian Triansyah Djani; Deputi Bidang Informasi dan Data Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Mochamad Hadiyana dan Kepala Badan Litbang SDM Kominfo, Hary Budhiarto;.
Dari mitra industri hadir Presiden Director PT XL Axiata Tbk, Dian Siswarini, Direktur & Chief Strategic Transformation Information Officer XL Axiata, Yessie D. Yosetya; Co-Chair of Youth20 Indonesia 2022, Gracia Paramitha; dan Chair L20, Rekson Silaban.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Alfi Dinilhaq