Menurut Kunto, Anies Baswedan akan memenangkan perseteruan ini dari aspek elektoral, walaupun berdampak pada publik yang membicarakan soal Giring.
"Walaupun dia ngebet jadi calon presiden dari PSI atau, tapi menurut saya kalau ini semakin ramai diberitakan dan diperbincangkan, nama Anies akan semakin melambung,” tuturnya.
Selain itu, menurut Kunto, Giring akan semakin defensif dan reaktif dari segi psikologis.
Baca Juga: Jokowi Geser Ibu Kota Negara, Anies Baswedan Angkat Bicara, Harap Jangan Kaget Dengar Omongannya
"Dalam survei, elektabilitas Anies Baswedan juga sudah tinggi. Bad news is a good news, kan, dalam artian diperbincangkan orang," kata Kunto.(*)
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Bayu Muhardianto