Buka Acara Sepeda Santai, Menteri Basuki Sampaikan Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah WWF 2024
Hari Air Dunia tahun 2022 mengangkat tema World Water Day 2022 ‘Groundwater : Making The Invisible, Visible’, yang kemudian diadaptasi menjadi tema nasional MANTAB : Melestarikan Air Tanah Agar Berkesinambungan.
Baca Juga: PUPR Kebut Bangun dan Rehabilitasi Irigasi di Lokasi Lumbung Pangan
Dalam rangka memperingati HAD yang ke 30 ini, terdapat banyak rangkaian acara yang diselenggarakan oleh Kementerian PUPR diantaranya Sepeda Santai, Lomba Karya Ilmiah Tingkat SMA/SMK Sederajat, Karya Tulis Inovatif bagi Peltek, PPK dan Kasatker di lingkungan Ditjen Sumber Daya Air, Penanaman Pohon di berbagai daerah Indonesia, Lomba Foto, Lomba/Dialog Komunitas Peduli Sungai, SDA Goes to Campus.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Laras Devi Rachmawati
Editor: Bayu Muhardianto