Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Identitas Bangsa dalam Tata Kesopanan di Media Digital Tak Boleh Hilang

Identitas Bangsa dalam Tata Kesopanan di Media Digital Tak Boleh Hilang Kredit Foto: Unsplash/Christin Hume

Bahkan sebagai bagian dari masyarakat digital, seharusnya teknologi digital yang ada dimanfaatkan untuk mempromosikan budaya. Apalagi kecintaan pada produksi dalam negeri menjadi bukti bela negara secara ekonomi. Peran untuk memperkenalkan lokalitas di media digital juga sangat penting di era persaingan dan globalisasi.

Baca Juga: Menkominfo: Perubahan Kedua UU ITE Perlu Harmonisasi dengan UU KUHP dan Adanya 'Restorative Justice'

Sebagai informasi, Webinar Makin Cakap Digital merupakan salah satu rangkaian kegiatan dalam program Indonesia Makin Cakap Digital yang diinisiasi oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika RI (Kemenkominfo) bersama Gerakan Nasional Literasi Digital (GNLD) Siberkreasi. 

Kali ini hadir pembicara-pembicara program kegiatan Literasi Digital #MakinCakapDigital di tahun 2023 yang ahli dibidangnya untuk berbagi terkait budaya digital antara lain dari Dosen Komunikasi di Universitas Al-Azhar Jakarta, Cut Meutia Karolina, dan Co-Founder & Direktur Syburst Corporation, Eko Prasetyo, serta Wakil Rektor  IV Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR, Lestari Nurhajati.

Adapun informasi lebih lanjut mengenai literasi digital dan info kegiatan dapat diakses melalui informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Literasi Digital Kominfo di Website https://info.literasidigital.id, Instagram @literasidigitalkominfo, Facebook Literasi Digital Kominfo dan Youtube Literasi Digital Kominfo. 

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Bayu Muhardianto

Advertisement

Bagikan Artikel: