Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Wawancara 100 Jam, Pendiri Startup Fintech Ungkap Permasalahan Keuangan Milenial, Ternyata. . .

Wawancara 100 Jam, Pendiri Startup Fintech Ungkap Permasalahan Keuangan Milenial, Ternyata. . . Kredit Foto: Twitter/GCCIGUSA

3. Mereka memiliki mentalitas 'menyerah' dan berhenti berusaha

Israni menemukan bahwa kaum milenial yang secara finansial tertinggal tidak merasa ada yang bisa berubah. Dia menemukan bahwa pada akhirnya, mereka berhenti berusaha. Menurutnya, itu semua kembali ke pola pikir.

“Mereka hanya merasa seolah-olah mereka tidak bisa bangkit,” kata Israni.

"Jika pola pikir mereka tidak benar, mereka tidak akan bisa menggunakan penganggaran apa pun, apakah itu spreadsheet atau aplikasi luar biasa atau bahkan hanya melihat di rekening bank," katanya.

Milenial yang pandai dengan mengatur keuangannya, akan dia temukan dan ajak untuk memperbaiki keadaan mereka, dan jangan biarkan hal buruk menghalangi financial goals mereka.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami

Bagikan Artikel: