2. Jack Ma
Pendiri Alibaba, Jack Ma merupakan orang paling berduit di negeri China berdasarkan data Forbes pada tahun 2019. Tercatat setidaknya kekayaan Jack Ma mencapai nilai USD38,2 miliar (Rp559 triliun).
Karena terbiasa hidup sederhana sebagai guru Bahasa Inggris, Jack Ma hingga kini pun tak banyak mengubah gaya hidupnya.
3. Michael Bambang Hartono
Robert Budi Hartono dan Michael Bambang Hartono merupakan pemilik perusahaan PT Djarum dan Bank Central Asia (BCA). Karena itulah kedua Hartono bersaudara ini menjadi orang paling kaya di Indonesia.
Selama 11 tahun berturut-turut mereka tak tergeser dari posisi puncak daftar Forbes Indonesia. Meski tajir melintir, Bambang Hartanto tetap rendah hati dan sederhana. Bahkan, Bambang sering kedapatan makan di pinggir jalan.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami
Tag Terkait: