Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Inspiratif! Seorang Anak Penjual Klepon yang Kini Jadi KASAD, Berikut Profil Dudung Abdurrachman

Inspiratif! Seorang Anak Penjual Klepon yang Kini Jadi KASAD, Berikut Profil Dudung Abdurrachman Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman memberikan keterangan kepada wartawan usai pelantikan di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (17/11/2021). Presiden Joko Widodo melantik Dudung Abdurachman menjadi KSAD menggantikan Jenderal TNI Andika Perkasa yang dilantik menjadi Panglima TNI. | Kredit Foto: Antara/Hafidz Mubarak A
  • Nama: Dudung Abdurrachman
  • TTL: Bandung, 19 November 1965
  • Pangkat: Jenderal TNI
  • Jabatan: Kepala Staf Angkatan Darat
  • Masa dinas: 1988-Sekarang
  • Satuan: Infanteri
  • Istri: Rahma Setyaningsih
  • Anak: drg. Nadine Aqmarina Setyaningsih, dr. Nina Bonita Hasanah, Mohammad Akbar Abdurrachman

Karir Dudung

  1. Wakil Asisten Teritorial Kasad sejak 27-Oktober 2017 - 24 September 2018.
  2. Gubernur Akademi Militer (Akmil) sejak 24 September 2018 - 27 Juli 2020.
  3. Panglima Kodam Jaya Jayakarta sejak 27 Juli 2020 - 25 Mei 2021.
  4. Panglima Komando Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) sejak 25 Mei 2021 sampai 17 November 2021.
  5. Kepala Staf Angkatan Darat sejak hari ini 17 November menggantikan Jenderal TNI Andika Perkasa yang dilantik menjadi Panglima TNI. 

Pelantikannya hari ini sebagai Kasad semakin istimewa. Sebab, boleh jadi, amanah dan jabatan barunya itu merupakan hadiah terbaik di ulang tahunnya yang ke 56 tahun yang jatuh pada lusa, Jumat (19/11/2021).[]

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Bayu Muhardianto

Bagikan Artikel: