Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

TNI Bergejolak? Jokowi Harus Damaikan Andika Perkasa dan Dudung Abdurachman Sebelum Terlambat

TNI Bergejolak? Jokowi Harus Damaikan Andika Perkasa dan Dudung Abdurachman Sebelum Terlambat Presiden Joko Widodo melambaikan tangan ke arah penonton saat menghadiri penutupan ASEAN Para Games 2022 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (6/8/2022). | Kredit Foto: Antara/Hendra Nurdiyansyah

"Pada saat pelaksanaan operasi militer sekalipun, friksi antarjenderal pernah terjadi sehingga mengganggu jalannya misi, seperti yang terjadi dalam pelaksanaan Operasi Dwikora pada 1963-1967," ujar Anton.

Baca Juga: ''Baik Dibilang Salah, Salah Jadi Benar'', Beda Treatment Antara Jokowi dan Anies Baswedan

Dia mengatakan publik sebenarnya berharap para pimpinan TNI tidak mempertontonkan sikap kurang mampu bekerja sama satu sama lain karena hanya memunculkan kegaduhan tidak perlu.

Baca Juga: Bukan Kadrun, Dedengkot PDIP Sendiri Jujur Bilang Jokowi Bawa Indonesia Mundur!

"Mempertahankan sikap yang mengedepankan ego politik hanyalah akan menggerus tingkat kepercayaan publik pada TNI dan pada akhirnya yang merugi dan dikorbankan itu citra institusi TNI," ujar Anton.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Aldi Ginastiar

Bagikan Artikel: