Tiga Jam Bertemu, Sandiaga Ngaku Mendengar Sendiri Prabowo Bilang: 'Saya Nyesal Ngajak Kamu...'
"Kemarin 3 jam bertemu Pak Prabowo bilang ada penyesalan ngajak saya ke politik. Dia bilang mungkin tepatnya anda di bisnis ya karena di bisnis itu anda lebih bisa boleh dibilang hitungannya tajem," tambahnya.
"Membangun usaha dan lain sebagainya di politik ini kan sebetulnya nggak boleh terlalu ewuh pakewuh (rasa tidak enak dan sungkan). Intinya saya menyesal gitu mengajak ke politik, tanpa Pak Prabowo Saya mungkin masih jadi pengusaha kan Pak Prabowo itu 2014 saya nggak berpartai tapi dia minta saya untuk jadi jubir itu 2014," tegasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Ferry Hidayat
Tag Terkait:
Advertisement