Menekraf dan Menparekraf Era SBY Bertemu, Bahas Ekraf Sebagai Mesin Baru Pertumbuhan Ekonomi
"Semoga ekonomi kreatif benar-benar bisa menjadi new engine of growth menuju pertumbuhan ekonomi 8 persen dan menuju Indonesia Emas 2045. Saya merasa ekonomi kreatif adalah kekuatan Indonesia yang luar biasa potensinya dan tidak akan habis _resources_nya. Karena _resources_nya adalah ide dan keluarnya juga ide," kata Mari Elka.
Turut hadir dalam kesempatan tersebut, seluruh Plt. Deputi Kementerian Ekonomi Kreatif/Badan Ekonomi Kreatif.
Menteri Ekonomi Kreatif Teuku Riefky Harsya saat bertemu dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif periode 2011-2014 Mari Elka Pangestu, di Gedung Sapta Pesona, Selasa (19/11/2024).
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Editor: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Tag Terkait:
Advertisement