Berkat Ikatan Cinta dan Preman Pensiun 5, TV Ini Dominasi Program Ramadan
Selama bulan Ramadan, MNC Pictures berhasil menjadi market leader dengan jumlah produksi hingga 41.2 persen dari total produksi sinetron di seluruh televisi. Hal ini yang menguatkan fakta MNC Pictures sebagai PH terbesar di Asia Tenggara.
MNC Pictures yang merupakan anak usaha dari PT MNC Studios International Tbk (MSIN) memiliki sebuah target optimasi yang bukan hanya bersahabat dengan kuantitas, namun menciptakan sebuah kenyamanan dalam durasi audio visual bagi masyarakat.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Ferry Hidayat
Tag Terkait: