Bukan Kabar Mengejutkan, Rocky Gerung Sebut Presiden Jokowi Sudah Tahu Niat Kaesang Terjun ke Politik Sebelum Dirinya Lengser
Ia menambahkan pendidikan politik di dalam keluarga itu yang menyebabkan dinasti publik modern.
Baca Juga: Soroti Maju Mundurnya Wacana Kebijakan Era Jokowi, Rizal Ramli: Memerintah Kok Main-main
“Indonesia bukan sistem kerajaan, India juga bukan kerajaan, Amerika bukan kerajaan tetapi mereka tetap punya dinasti,” kata dia.
“Gibran dan Kaesang tentu belajar dari ayahnya itu, tetapi kalau Gibran dan Kaesang misalnya setuju dengan Presiden Threshold (PT) 20% karena ayahnya mungkin akan punya partai yang bisa menang menggunakan 20% maka itu dinasti yang feodal,” tutupnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Sabrina Mulia Rhamadanty
Editor: Sabrina Mulia Rhamadanty
Tag Terkait:
Advertisement