Lebih lanjut, ia juga akan berbagi kabar baik, bahwa Indonesia saat ini telah memiliki kemampuan mendeteksi virus ini.
"Indonesia sudah memiliki alat untuk mendeteksi atas virus Corona. Tadi ada profesor yang telah menyampaikan informasi, bahwa kemampuan Indonesia untuk mendeteksi, kalau terjadi sesuatu karena ini," terangnya.
Lebih lanjut, ia berharap baik media maupun masyarakat umum, agar mencari tau tentang virus corona hanya dari posko ini, agar informasi tidak simpang siur.
"Sebaiknya diharapkan fokus di posko ini. Tapi terhadap hal-hal yang spontan ya boleh silakan tapi usahakan semaksimal mungkin sumber informasi dari sini," tukasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil
Tag Terkait: