Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Apa Itu New Normal?

Apa Itu New Normal? Kredit Foto: Sufri Yuliardi

Jika sebuah negara tidak bisa memastikan pedoman transisi tersebut terpenuhi, maka harus dikaji ulang sebelum memutuskan melonggarkan pembatasan dan memasuki kondisi new normal.

Di Indonesia sendiria, masyarakat berusia di bawah 45 tahun akan diperbolehkan kembali bekerja. Secara bertahap, sektor jasa dan ritel termasuk pusat perbelanjaan juga akan diperbolehkan dibuka dengan tetap membatasi jumlah pengunjung serta jam buka berikut protokol kesehatan secara ketat.

Lalu sektor wisata juga akan perlahan dibuka dengan membeli tiket secara online dan sistem scan. Meski demikian, kontak fisik di area wisata tetap harus diminimalisir serta batasan jumlah pengunjung berikut jaga jarak (physical distancing).

Apabila skenario new normal dapat berjalan baik, maka seluruh sektor akan dipulihkan namun tetap dengan protokol kesehatan dan kebersihan selama vaksin virus corona belum ditemukan.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami

Bagikan Artikel: