Jokowi Ngebet Blusukan, Orang PAN: Emang Kalau Diperiksa Presiden Semua Jadi Beres?
Sebab, ketika Jokowi melakukan kunjungan ke masyarakat, akan ada banyak perkumpulan orang baik dari rombongan kepresidenan.
"Lagian apa saja sih yang harus diperiksa langsung oleh presiden di daerah? Apa tidak bisa diwakilkan kepada bupati dan gubernur? Atau apakah kalau sudah diperiksa presiden semuanya akan beres?" katanya.
Sebelumnya, Sekretariat Kabinet Pramono Anung menyebut Presiden Jokowi tak tahan untuk kembali blusukan.
"Sebenarnya Presiden udah enggak tahan untuk blusukan, karena Presiden adalah karakteristiknya seperti itu," ujar Pramono dalam diskusi virtual, Selasa (17/6).
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil