Hengkang dari PSI, Refly Harun Puji Sepak Terjang Tsamara Amany: Beruntung Sekali di Usia yang…
“Dalam usia yang sangat muda, dia mendapat kehormatan yang macam-macam lah, salah satunya bertemu bolak balik dengan Presiden Jokowi yang mana dia dan partainya dukung,” lanjut Refly.
Baca Juga: Heboh Suami Tsamara Amany Puji Anies Baswedan, Refly Harun Singgung Sepak Terjang PSI
Tsamara memutuskan keluar dari PSI setelah bertahun-tahun berjuang membesarkan partai tersebut. Salah satu alasan yang dia ungkapkan adalah ingin memperjuangkan lebih isu wanita dengan cara lain di luar partai politik.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Bayu Muhardianto
Editor: Bayu Muhardianto