Menurut Refly, selama kuang lebih dua bulan menjabat sebagai PJ Gubernur, Heru cenderung ingin memberangus jejak Anies Baswedan di Jakarta.
Hal ini menurut Refly meninggalkan konsekuensi bahwa kepemimpinan sebelumnya yakni Anies tidak melakukan apa-apa selama menjabat sebagai Gubernur.
“Dalam jangka waktu kurang dari dua bulan, dia sudah obrak-abrik semua peninggalan Anies. Jadi ada kesan ingin mengubah semuanya agar terkesan pemerintah sebelumnya tidak bekerja,” ungkapnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Bayu Muhardianto
Editor: Bayu Muhardianto
Tag Terkait: