Selain itu, Fadli juga mengingatkan pada pemerintah agar berhati-hati dalam melanjutkan program Kartu Prakerja. Dikarenakan, program Kartu Prakerja bisa menimbulkan masalah hukum atau politik di masa mendatang.
"Bahwasanya (program Kartu Prakerja) sekarang sedang dihentikan, itu membuktikan ada problem. Apalagi, ada catatan-catatan pernyataan dari KPK yang juga merupakan bukti adanya suatu problem," tuturnya.
Baca Juga: Program Kartu Prakerja Disorot KPK, Ada Apa?
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Cahyo Prayogo
Tag Terkait: