25 Juta Bayi Lahir di India, Orang Terkaya Ini Jamah Bisnis Mainan Anak
Meski demikian, Ambani tetap melihat peluang dari sektor ini. Usai diambil alih oleh Reliance Industries milik Ambani, Hamleys berencana membuka lebih dari 500 toko di India dalam tiga tahun mendatang.
Ini belum termasuk rencana Ambani untuk membangun banyak gerai Hamleys yang baru di Eropa, China dan Afrika Selatan. Ambani belajar dari kompetitornya, Toys'R'Us yang hampir bangkrut pada tahun 2017 namun berhasil bangkit kembali berkat penjualan online.
Karena itu, Ambani melihat penjualan online menjadi kunci untuk menyelamatkan rantai pasokan Hamleys. Selain itu, Ambani juga akan membuat toko Hamleys seperti karnaval sehingga memungkinkan anak-anak untuk bermain dan memungkinkan mereka untuk berkunjung kembali.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami
Tag Terkait: